JEPARA, suaramerdeka-muria.com - Festival Perang Obor di Jepara yang sempat dilaksanakan tertutup selama dua tahun akibat pandemi Covid-19, akhirnya kembali dilaksanakan secara meriah pada Senin (20/6/2022) malam.
Festival Perang Obor merupakan acara pamungkas pada sedekah bumi Desa Tegalsambi, Kecamatan Tahunan, Kabupaten Jepara, Jateng.
Acara diawali dengan prosesi upacara adat, dilanjutkan dengan kirab pusaka yang dimulai dari rumah Petinggi Tegalsambi Agus Santoso sampai perempatan Tegalsambi.
Petinggi Tegalsambi Agus Santoso mengatakan, tradisi perang obor merupakan tradisi turun temurun yang dilaksanakan tiap Senin Pahing malam Selasa Pon di bulan Besar atau Dzulhijjah, bertepatan dengan sedekah bumi desanya.
''Ini merupakan bentuk rasa syukur kami. Api obor ini kami percaya mampu mendatangkan kesehatan dan menolak bala,'' ungkap Agus.
Ia menceritakan bahwa perang obor bermula dari legenda Ki Gemblong yang dipercaya oleh Kyai Babadan untuk merawat dan menggembalakan ternaknya.
Baca Juga: Liga Santri 2022 di Blora Diharapkan Muncul Pratama Arhan Baru
Namun karena terlena dengan ikan dan udang di sungai, ternak tersebut terlupakan sehingga sakit atau mati.
Artikel Terkait
Gelar Pertama Shin Tae Yong Bersama Timnas Indonesia Bakal Diraih di Piala AFF U-19 2022
Jokowi Tak Hadir di Jepara, Moeldoko Sampaikan Pesan Jokowi kepada Relawan : Ayo Tanam Sayuran
Jual Pertalite ke Konsumen Bawa Jeriken, SPBU Matahari kudus Kena Sanksi
Nonton Siaran Langsung Sepak Bola di TV Digital Dijamin Tidak Diacak, Gambar Sejernih Parabola: Ini Panduannya
Link Live Streaming Pertandingan Final Piala Asia U-23 2022 : Arab Saudi vs Uzbekistan, Jepang Raih Juara 3
Hasil Final Piala Asia U-23 2022: Uzbekistan vs Arab Saudi Diwarnai Anulir Tendangan Penalti, Arab Saudi Juara
Komplotan Pengutil Alfamart Terekam CCTV di Rembang, Sikat Celana Dalam dan Parfum
Pecinta Kuliner Kudus Wajib Coba Sensasi Makan Seafood di Atas Rawa
Maling Spesialis Motor Berhasil Dibekuk Polres Kudus
Minat Pendonor Darah Kembali Bangkit Usai Pandemi
Daftar Pemain Timnas Indonesia Piala AFF U19 2022 : Tak Semua Alumnus Toulon Cup Dipanggil, Ada Pemain Baru
Sudah Tuntaskan Umroh Wajib, Begini Kondisi Jamaah Haji Rembang
Profil Zanadin Fariz Pemain Baru Timnas Indonesia U19 : Pernah Gagal Seleksi Garuda Select dan Timnas U-16
Satresnarkoba Jepara Amankan 101 Gram Sabu dan 5024 Butir Obat Terlarang dari Lima Tersangka
Laga Pembuka Liga Santri Zona Rembang : Ponpes Alhamdulillah Pesta Gol, Roubin dan Al Barkah Seri
Hasil Sepak Bola Porprov Jatim 2022 : Juara Bertahan Tuban Bernasib Tragis, Lumajang Tepuk Tangan
Evan Dimas, Witan Sulaeman dan Nadeo Argawinata Pemain Nasional yang Pernah Jadi Santri : Liga Santri Dimulai
Liga Santri 2022 di Blora Diharapkan Muncul Pratama Arhan Baru
Prasmanan Djiancoek Lasem : Bermula Puasa Dalail Saat Nyantri, Mangan Sak Wareke Hanya Rp 8.500
Ayah Bejat di Jepara Rudapaksa Anak Tiri