JEPARA, suaramerdeka-muria.com - Di tengah berkembangnya teknologi informasi saat ini, begitu penting untuk memiliki budaya literasi.
Membahas topik tersebut, digelar dialog interaktif dengan nara sumber budayawan Udik Agus DW, penulis Sunardi KS, dan Kabid Komunikasi Diskominfo Jepara Muslichan.
Tema yang diangkat, "Menumbuhkan Budaya Literasi dalam Rangka Memerangi Hoax". Dialog dipandu Kepala Diskominfo Kabupaten Jepara Arif Darmawan di LPPL Radio Kartini FM, Jumat (2/12/2022).
Udik Agus DW mengemukakan, literasi secara sederhana adalah sebuah kemelekan.
"Kita harus melek akan informasi yang ada saat ini, " tegasnya.
Baca Juga: Dampak Banjir Pati : Ratusan Rumah Warga Rusak, Ribuan Jiwa Terdampak
Hal tersebut, lanjutnya, agar kita tidak "digulung" dengan informasi.
Berdasarkan survey di tahun 2016, terdapat sekitar 43 ribu situs mengaku sebagai portal berita, sedangkan yang terverifikasi pada saat itu hanya kisaran 300 situs.
Artikel Terkait
Pasar Kreatif Lasem Resmi Dibuka, Mulai Bisa Dikunjungi Masyarakat, Ini Fasilitasnya
Daftar Kejutan di Piala Dunia 2022 : Nomor Tiga Luput Dari Perhatian
Jadwal Lengkap Pertandingan Babak 16 Besar Piala Dunia 2022 : Perhatikan Jam Tayang Agar Tidak Ketinggalan
Peringatan Hari Disabilitas, SLBN Jepara Gelar Karya dan Pentas Seni
Lima Rumah Reyot Nelayan Rembang Dirobohkan, Dibangunkan Baru oleh PT Djarum Senilai Rp 60 Juta
Kembali Geruduk Kantor Bupati hingga Pagar Roboh : Ratusan Buruh Tuntut Kenaikan UMK Jepara 10 Persen
Safari Jumat, Cara Pemkab Jepara Serap Aspirasi Warga di Perdesaan
Pemain Inggris Keluhkan Al Rihla Bola Resmi Piala Dunia 2022 Terlalu Ringan : Ternyata Bukan Buatan Indonesia!
Tiga Sekolah Cetak Sejarah, Raih Adiwiyata Nasional Kategori Mandiri Pertama di Rembang
Awas Mangkrak Lagi, Jembatan Tepi Laut Sarang Baru Terprogres 20 Persen, Diwanti Jangan Lewat Tahun
Kalahkan Tuan Rumah, Persiku Jr Tampil Menjanjikan di Piala Soeratin 2022
193 Riders Incar Poin Seri Pamungkas Indonesian Downhil 2022 di Ternadi Bike Park
Rangkuman Lengkap Dampak Banjir Pati, Dua Tewas dan Ratusan Rumah Rusak
Piala Soeratin 2022, KONI Kudus Janjikan Persiku Jr Bonus Satu Gol Rp 1 Juta
Banjir Pati : Penanganan Bencana Butuh Kajian Serius
Kejutan lagi di Piala Dunia 2022!! Korsel Menang vs Portugal : Kemenangan Uruguay vs Ghana Sia-sia
Parah! TV Analog di Jatim, Jateng, Jabar Dimatikan, Padahal Ada Stasiun TV Belum Beralih ke Siaran TV Digital
Jepang Duel Versus Korsel di Perempat Final Jika Menang di Babak 16 Besar Piala Dunia 2022
Argentina Jumpa Belanda di Perempat Final Piala Dunia 2022, Prancis vs Inggris Segera Menyusul
Perempat Final Ideal Piala Dunia 2022 : Brasil Tunggu Kejutan Tim Asia, Afrika Berharap Maroko Libas Spanyol