PATI, suaramerdeka-muria.com – Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Kabupaten Pati berkolaborasi dengan Keluarga Sehat Hospital (KSH) memanfaatkan momen ramadhan untuk berbagi bersama.
Untuk lebih mendekatkan ke masyarakat mereka menggelar bagi takjil kepada warga masyarakat.
Sedikitnya 350 paket takjil dibagikan di jalan Panglima Sudirman pada Kamis (28/4) sore kemarin.
Baca Juga: Dana PIP Siswa di Rembang Ditilap, Korban Diarahkan ke Unit Tipikor
Baca Juga: Smandapa Berbagi, SMAN 2 Pati Bagikan Seribu Sembako untuk Yatim hingga Guru TPQ
Warga pun tampak antusias mendapatkan takjil gratis dari para awak media dan salah satu rumah sakit terbesar di Pati tersebut.
Ketua PWI Kabupaten Pati Moch Noor Effendi mengatakan, dalam perjalanannya organisasi yang dipimpinnya memang memiliki progam PWI peduli.
Progam tersebut tak saja saat terjadi bencana alam, namun juga momen lain seperti saat ramadhan seperti saat ini.
Baca Juga: Laskar Birrul Walidain Kudus Bagikan Takjil untuk Penunggu Pasien di RS Aisyiyah
Baca Juga: Thong-thong Lek Rembang Obati Kerinduan Penonton, Ini Daftar Juara dan Hadiahnya
Artikel Terkait
Anggarkan Rp 2 Miliar, Kudus Bangun Gedung Kembar Museum Patiayam
Info Mudik : Enam Titik Rawan Kecelakaan Wajib Diwaspadai Pemudik di Pantura Rembang
Omzet Pengusaha Jenang Kudus Naik Drastis Jelang Lebaran
Salat Tarawih di Ponpes Ini Baru Mulai Jam 9 Malam
Kudus PPKM Level 2, Bupati Kudus Izinkan Tradisi Syawalan
Penilapan Dana PIP Siswa di Rembang, Ada Jejak Nomor Telepon dan Token Listrik
Pemkab Jepara Izinkan Takbir Keliling, Warga Langsung Bersiap : Syarat dan Ketentuan Berlaku
Laskar Birrul Walidain Kudus Bagikan Takjil untuk Penunggu Pasien di RS Aisyiyah