Jumlah Pendaftar Pengurus PSSI Capai 108 Orang : Berikut Ini Daftar Lengkap Para Pendaftar

- Selasa, 17 Januari 2023 | 22:56 WIB
Logo PSSI. Minat pendaftar pengurus PSSI sangat tinggi. Ini daftar lengkap pendaftar.
Logo PSSI. Minat pendaftar pengurus PSSI sangat tinggi. Ini daftar lengkap pendaftar.

JAKARTA, muria.suaramerdeka.com- Jumlah pendaftar pengurus PSSI mencapai 108 orang.

Berikut ini daftar lengkap nama pendaftar pengurus PSSI.

Ke-108 orang pendaftar itu untuk posisi ketua umum, wakil ketua umum dan anggota komite eksekutif.

Pendaftaran telah berakhir pada Senin (16/1/2023).

Baca Juga: Ikut Daftar Bakal Calon Waketum PSSI, Berkas Bambang Pamungkas dan Ponaryo Astaman Malah Masuk Spam

Baca Juga: Kabar Gembira Bagi Persija dari Piala Teluk Arab : Bang Ucup Balik Jakarta

"Kami sangat mengapresiasi antusiasme para pendaftar komite eksekutif PSSI. Mereka dari berbagai berbagai profesi. Ini menunjukkan bahwa banyak yang berkeinginan untuk membangun masa depan PSSI lebih maju dan berprestasi. Respek yang luar biasa juga terhadap antusiasme pendaftar dari kalangan kandidat dari unsur perempuan. Terdapat, 9 kandidat perempuan yang resmi mendaftarkan sebagai anggota komite eksekutif PSSI," ujar Ketua Komite Pemilihan, Amir Burhannudin dilansir dari laman PSSI.

Ke-108 pendaftar itu terdiri dari 5 orang bakal calon Ketua Umum, 20 orang bakal calon wakil Ketua Umum, dan 83 orang bakal calon anggota Komite Eksekutif

Baca Juga: Data dan Fakta Piala AFF 2022 : Top Skor Dua Pemain, Malaysia Kebagian Rekor Jumlah Penonton, Indonesia ?

Baca Juga: Hasil Piala AFF 2022 : Thailand Pertahankan Gelar Juara, Pelatih Vietnam Park Hang seo Out!

Berikut ini daftar lengkap pendaftar Bakal Calon Seluruh Komite Eksekutif PSSI 2023-2027

 

Bakal Calon Ketua Umum PSSI 2023-2027 :

1. AA Lanyalla M. Mattalitti

Halaman:

Editor: Abdul Muiz

Sumber: PSSI

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X