MANILA, suaramerdeka-muria.com- Anda salah besar jika menilai Timnas Indonesia membidik juara Grup A Piala AFF 2022 untuk menghindari Vietnam di semifinal.
Pelatih Shin Tae-yong dengan tegas menyatakan tidak mempersoalkan tim mana yang akan duel versus Timnas Indonesia di semifinal Piala AFF 2022.
Sebaliknya, Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri menghendaki Timnas Indonesia meraih juara Grup A Piala AFF 2022.
Bukan karena ingin menghindari Vietnam di semifinal, tapi ada keuntungan yang diperoleh skuad Garuda jika menjadi juara Grup A Piala AFF 2022.
Senin (2/1/2023) dan Selasa (3/1/2023) adalah hari penentuan empat tim yang lolos semifinal Piala AFF 2022.
Dua pertandingan terakhir di Grup A Piala AFF 2022, Thailand vs Kamboja dan Filipina vs Indonesia digelar pada waktu bersamaan pukul 19.30 WIB, Senin (2/1/2023).
Sedangkan laga akhir Grup B dihelat Selasa (3/1/2023) pukul 19.30 WIB mempertemukan tuan rumah Vietnam vs Myanmar dan Malaysia vs Singapura.
Tak hanya untuk menentukan tim mana yang lolos semifinal, empat pertandingan itu juga untuk mengetahui siapa yang menjadi juara Grup A dan B serta runner up Grup A dan B.
Berdasarkan skema semifinal Piala AFF 2022, juara Grup A akan bertemu runner up Grup B dan juara Grup B duel versus runner up Grup A.
Baca Juga: Agenda Timnas Indonesia 2023 : Lebih Kompetitif dan Menjanjikan Prestasi
Baca Juga: Head to Head Indonesia vs FIlipina : Sejak 2014 Timnas Indonesia Tak Lagi Bisa Menang vs Filipina
Dengan mengemas poin 7 dan di laga terakhir bertanding menghadapi tim tamu Myanmar yang sudah tersingkir, Vietnam menurut Direktur Teknik PSSI Indra Sjafri akan lolos semifinal Piala AFF 2022 berstatus juara Grup B.
Artikel Terkait
Hasil Indonesia vs Thailand di Piala AFF 2022 : Marc Klok Cetak Gol
Klasemen Grup A Piala AFF 2022 Usai Kamboja vs Brunei : Indonesia dan Thailand Belum Aman
Jika Timnas Indonesia Kalah Di Pertandingan Terakhir vs Filipina Apakah Lolos Semifinal Piala AFF 2022?
Skenario Semifinal Piala AFF 2022 : Partai Ulangan Semifinal Piala AFF 2000
Jadwal dan Link Live Streaming Piala AFF Hari Ini : Big Match Singapura vs Vietnam, Bahayakan Malaysia
Waduh, Malaysia Belum Terima Kekalahan vs Vietnam di Piala AFF : FAM Kirim Surat Protes Wasit ke AFF
Hasil Singapura vs Vietnam di Piala AFF 2022 : Vietnam Gagal Lolos Pertama
Klasemen Grup B Piala AFF 2022 Setelah Laga Singapura vs Vietnam : Posisi Malaysia Kritis
Head to Head Thailand vs Kamboja dan Prediksi Piala AFF 2022 : Thailand Bisa Tersingkir
Head to Head Malaysia vs Singapura : 74 Kali Pertandingan, Kim Pan Gon Jadi Saksi Kekuatan Singapura
Head to Head Indonesia vs FIlipina : Sejak 2014 Timnas Indonesia Tak Lagi Bisa Menang vs Filipina
Sudah Berada di Filipina, Timnas Indonesia Langsung Jajal Stadion, Jordi Amat Tetap Dibawa
Agenda Timnas Indonesia 2023 : Lebih Kompetitif dan Menjanjikan Prestasi
Fakta Menarik Stadion Rizal Memorial Filipina : Rumput Sintetis, Minim Kursi, Bersejarah Bagi Timnas Indonesia
Kiper Nadeo, Witan dan 7 Pemain Timnas Indonesia Piala AFF 2022 Punya Kenangan Buruk di Stadion Rizal Memorial