Gegara Dukung LGBT : Jerman Tragis, Menang Telak vs Kosta Rika Tapi Tersingkir : Kok Bisa?

- Jumat, 2 Desember 2022 | 05:48 WIB
Para pemain Timnas Jerman lemas, kendati menang 4-2 atas Kosta Rika mereka tetap tersingkir dari Piala Dunia 2022 karena kalah selisih gol dari Spanyol  (Twitter Germany DFB_Team)
Para pemain Timnas Jerman lemas, kendati menang 4-2 atas Kosta Rika mereka tetap tersingkir dari Piala Dunia 2022 karena kalah selisih gol dari Spanyol (Twitter Germany DFB_Team)

Baca Juga: Sandy Walsh Ungkap Misi Tersembunyi Bela Timnas Indonesia di Piala AFF 2022 : Vietnam Merespon

Namun, Jerman bisa menyamakan skor 2-2 berkat gol Havert di menit ke-73 sebelumnya menambah dua gol di menit-menit akhir babak kedua.

Jerman pun menang 4-2 atas Kosta Rika.

Hanya saja kemenangan itu tak bisa mengantarkan Tim Panser Jerman lolos ke babak 16 besar Piala Dunia 2022.

Sebab, Jerman kalah selisih gol dengan Spanyol yang di pertandingan terakhir ditundukkan Jepang dengan skor 2-1.

Baca Juga: Ini Skema Babak 16 Besar Piala Dunia 2022 : Duel Tim Unggulan Tak Terhindarkan, Prancis vs Argentina

Jerman dan Spanyol sama-sama mengemas poin 4 di klasemena akhir Grup E.

Namun, Spanyol memiliki selisih gol lebih baik dibandin Jerman yakni 9-3 (+6_ berbanding 6-5 (+1).

Baca Juga: Hasil Piala Dunia Argentina vs Polandia : Messi Gagal Eksekusi Penalti, Arab Saudi Merana, Meksiko Tragis

Klasemen Akhir Grup E Piala Dunia 2022

Klasemen akhir Grup E Piala Dunia 2022 yang membawa Jerman tersingkir. (@flashscore)
Klasemen akhir Grup E Piala Dunia 2022 yang membawa Jerman tersingkir. (@flashscore)

***

Halaman:

Editor: Abdul Muiz

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X