Hasil Malaysia vs UEA Kualifikasi Piala Asia U17 : Gol Kemenangan di Injury Time Bikin Tim Ini Tersingkir

- Jumat, 7 Oktober 2022 | 18:51 WIB
Ini dia hasil Malaysia vs UEA kualifikasi Piala Asia U17 2023. Gol di injury time menjadikan tim ini tersingkir, Jumat (7/10/2022). (@famalaysia)
Ini dia hasil Malaysia vs UEA kualifikasi Piala Asia U17 2023. Gol di injury time menjadikan tim ini tersingkir, Jumat (7/10/2022). (@famalaysia)

BOGOR, suaramerdeka-muria.com- Berikut ini hasil Malaysia vs UEA di pertandingan kualifikasi Piala Asia U17 2023 di Stadion Pakansari, Bogor, Jumat (7/10/2022), yang diwarnai gol penentu kemenangan di injury time.

Harimau Malaya Muda unggul terlebih dahulu  1-0 di babak pertama di hasil Malaysia vs UEA U17 kualifikasi Piala Asia U17 2023 yang pertandingannya berakhir pukul 18.00 WIB. 

Dengan hasil Malaysia vs UEA (Uni Emirat Arab) di kualifikasi Piala Asia U17 2023 ini, tim yang memenangkan pertandingan menjaga peluang meraih lolos ke putaran final Piala Asia U17 2023 dari Grup B, sedangkan tim yang kalah dipastikan tersingkir.

Malaysia secara mengejutkan ditahan imbang Guam dengan skor 1-1, Rabu (5/10/2022). 

UPDATE SKOR : Indonesia vs Palestina : Baca Juga: Hasil Indonesia vs Palestina : Skuad Garuda Asia Pimpin Klasemen Grup B Kualifikasi Piala Asia U17 2023

Baca Juga: Hasil Semifinal AFC Futsal Asian Cup 2022 : Duel Klasik Tersaji di Final, Iran vs Jepang

Baca Juga: Dua Negara Mundur dari Kualifikasi Piala Asia U17 : Penghitungan Klasemen Akhir Berubah, Indonesia Waspada

Sebelum itu, Malaysia U17 menang 4-0 di laga perdana kualifikasi Piala Asia U17 2023.

Sedangkan Uni Emirat Arab di peratandingan perdana menang telak 9-0 versus Guam U17.

Uni Emirat Arab juga menang 4-3 menghadapi Palestina di laga kedua. 

Namun, di pertandingan ketiga, Timnas UEA U17 kalah 2-3 melawan tuan rumah Timnas Indonesia, Rabu (5/10/2022).

Baca Juga: Hasil Lengkap dan Klasemen Kualifikasi Piala Asia U17 2023 : Dua Negara Mundur, Tim Tersingkir Makin Banyak

Pertandingan menghadapi Malaysia merupakan laga terakhir bagi UEA.  

Sedangkan bagi Malaysia, laga melawan Uni Emirat Arab merupakan pertandingan ketiga di Grup B.

Halaman:

Editor: Abdul Muiz

Sumber: @famalaysia

Tags

Artikel Terkait

Terkini

X