BOGOR, suaramerdeka-muria.com- Berikut ini informasi harga tiket pertandingan Timnas Indonesia vs Curacao di FIFA Matchday kedua di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor, Selasa (27/9/2022).
Panitia menjual tiket pertandingan Timnas Indonesia vs Curacao di FIFA Matchday kedua secara online dengan harga tiket yang telah ditetapkan.
Dengan harga tiket Timnas Indonesia vs Curacao yang relatif terjangkau, diperkirakan jumlah penonton lebih banyak dibanding di FIFA Matchday pertama.
FIFA Matchday Timnas Indonesia vs Curacao digelar dua kali.
Baca Juga: Giliran Ramadhan Sananta dan Ferarri Diturunkan Sejak Menit Awal Timnas Indonesia vs Curacao Jilid 2
Di laga pertama yang berlangsung di Stadion Gelora Bandung Lautan Api (GBLA), Sabtu (24/9/2022), Timnas Indonesia menang dengan skor 3-2.
Adapun laga kedua akan digelar di Stadion Pakansari, Cibinong, Bogor pada Selasa (27/9/2022) mulai pukul 20.00 WIB.
Permainan impresif yang diperagakan kedua tim di FIFA Matchday pertama akan menjadi magnet bagi publik untuk datang langsung ke Stadion Pakansari guna menyaksikan Timnas Indonesia vs Curacao di pertandingan kedua.
Artikel Terkait
Ini Skuad Terbaik Timnas Indonesia U16 di Piala Asia U17 : Lolos Semifinal, Berikut Ini Daftar Pemainnya
Sejarah Keikutsertaan Timnas Indonesia U16 di Piala Asia U17 : Ada Missing Link
Kuwait Tuan Rumah AFC Futsal Asian Cup, Timnas Indonesia Jadi Peserta : Ini Pembagian Grup 16 Negara Terbaik
Hasil Timnas Indonesia vs Curacao : Garuda Comeback Raih Kemenangan
Gawat! 4 Pemain Inti Timnas Futsal Indonesia Cedera, Absen di AFC Futsal Asian Cup : Kiper Albagir dll
Jadwal Timnas Futsal Indonesia di AFC Futsal Asian Cup 2022 : Begini Sistem Pertandingannya
Update Peringkat Timnas Futsal Indonesia di AFC Futsal Asian Cup 2022 : Rangking Ungguli Korsel dan Arab Saudi
Usai Timnas Indonesia Menang vs Curacao, Kontrak Pelatih Shin Tae-yong Bakal Diperpanjang PSSI
Giliran Ramadhan Sananta dan Ferarri Diturunkan Sejak Menit Awal Timnas Indonesia vs Curacao Jilid 2
Wah! Timnas Futsal Indonesia Jumpa Peringkat Satu Asia di Laga Perdana AFC Futsal Asian Cup 2022, Catat Jamnya