Suaramerdeka-Muria.com- Dua pertandingan Liga 3 Jatim 2021 hari ini, Kamis 4 November, ditunda karena hujan.
Sedangkan sejumlah pertandingan lainnya telah selesai digelar siang dan sore hari ini.
Ini dia hasil Liga 3 Jatim 2021 di pertandingan hari ini, Kamis 4 November 2021.
Pertandingan hari ini merupakan hari kedua pelaksanaan Liga 3 Jatim 2021.
Kick off kompetisi sepak bola Liga 3 Jatim 2021 secara resmi dimulai pada Rabu 3 November 2021.
Pembukaan kompetisi kasta terendah di Indonesia itu digelar di Stadion Joko Samudro Gresik, Rabu 3 November.
Hasilnya, pertandingan Gresik United vs Persida Sidoarjo berakhir dengan skor 1-2 untuk kemenangan Persida.
Sementara di laga hari kedua ini, Malang United (MU) meraih hasil sempurna. MU menundukkan FC Maestro dengan skor telak 5-0 di pertandingan yang berlangsung di Stadion Joko Samudro, Gresik.
Artikel Terkait
Preview Liga 3 Jateng, Kontra Tuan Rumah Persik Kendal, PSIR Siap Habis Habisan
Jadwal Link Live Streaming Liga 3 Jateng Rabu 3 November: PSIR vs Persik, PSDB vs Persibat, ISP vs PPSM Sakti
Sistem dan Format Pertandingan Liga 3 Jateng 2021 Dari Babak Penyisihan hingga Final, Suporter Wajib Tahu
HASIL LENGKAP Liga 3 Jateng Rabu 3 November 2021, Persibat Menang Kedua, Persibas dan PSIR Poin Maksimal
Kandaskan Tuan Rumah Persik Kendal, PSIR Tak Mau Euforia di Liga 3 Jateng 2021
Liga 3 Jatim 2021 Dimulai, Pembagian Grup Diikuti 69 Tim, Tanding di 14 Kota, Persida Gasak Gresik United
Jadwal Lengkap Liga 3 Jatim 2021: Link Live Streaming Kamis 4 November, Ngawi FC, Bumi Wali FC, Akademi Arema
Jadwal Pertandingan dan Link Live Streaming Liga 3 Jateng Kamis 4 November: Persikaba, Persiku, Persipa, BJL
UPDATE Hasil Liga 3 Jateng Kamis 4 November: Persipa Pati, Persekap Pekalongan dan Persebi Raih Kemenangan
Hasil Lengkap Liga 3 Jateng 2021 Kamis 4 November: Persikaba Tundukkan Persiku, Brebes Kalahkan Demak