KENDAL, suaramerdeka-muria.com - Gol semata wayang striker gaek Koko Hertanto di menit 63 membawa PSIR menang tipis 1-0 (0-0) atas Persik Kendal di laga perdana Liga 3 Jawa Tengah Rabu 3 November 2021.
Tak ayal, tim kebanggaan Wong Rembang yang bermain di Stadion Utama Kendal itu berhasil membawa pulang tiga poin.
Bermain di bawah tekanan tuan rumah, anak anak asuhan Hadi Surento itu bermain taktis dan sabar di babak pertama.
Rapii dkk dengan lugas juga berhasil menghalau Serangan serangan yang dilancarkan tuan rumah Laskar Bahurekso. Di babak pertama, PSIR hanya sesekali melakukan serangan balik.
Babak pertama pun ditutup dengan skor kacamata 0-0.
Di babak kedua, anak anak asuhan Hadi Surento itu mulai memberanikan diri mengirim serangan ke kotak penalti lawan. Namun baru pada menit ke 60, PSIR baru berhasil membobol gawang Persik Kendal.
Gol bermula ketika pemain Persik melakukan pelanggaran di area kotak penalti.
Artikel Terkait
Seleksi Tahap Akhir PSIR Rembang, Sisakan 24 Nama. Siapa Saja?
Jalani Negosiasi Kontrak, Pemain PSIR Diminta Kedepankan Semangat Angkat Sepak Bola Rembang. Kode Keras Nih!!
Rembang Punya Pantai, PSIR Pilih Latihan Fisik di Hutan
Ditahan Imbang 2-2 Persikaba Blora, PSIR Rembang Akui Punya Banyak Pekerjaan Rumah Liga 3 Jateng
Skuad PSIR Rembang Dilaunching. Hai Tim-tim Liga 3 Jateng 2021 Waspadalah! Laskar Dampo Awang Comeback
PSIR Rembang Tidak Pasang Target Muluk di Liga 3
Preview Liga 3 Jateng, Kontra Tuan Rumah Persik Kendal, PSIR Siap Habis Habisan
Jadwal Link Live Streaming Liga 3 Jateng Rabu 3 November: PSIR vs Persik, PSDB vs Persibat, ISP vs PPSM Sakti
HASIL LENGKAP Liga 3 Jateng Rabu 3 November 2021, Persibat Menang Kedua, Persibas dan PSIR Poin Maksimal